Pemetaan Kompetensi Dasar atau KD adalah tingkat kemampuan untuk mencapai standar kompetensi lulusan yang harus dimiliki seorang peserta didik/siswa pada setiap tingkat kelas pada jenjang SD/MI sederajat.
Pemetaan KD KI-3 & KI-4 ini dibuat berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia (Permendikbud RI) Nomor 24 Tahun 2016 yang membahas tentang KI dan KD Kurikulum 2013 pada jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah.
Download Pemetaan Kompetensi Dasar Kelas 3 Kurikulum 2013 Revisi 2020
0 Komentar