TEMA
Tema 1 : DUTA MASA DEPAN
Mahasiswa UI yang peduli kesehatan, lingkungan, kesenian, keilmuan, kemajuan teknologi, dan kehidupan sosial.
Tema 2 : EXPOSURE PANORAMA SIDE IN UI
Keindahan panorama UI
PENDAFTARAN
- Membayar Biaya Pendaftaran Rp 25.000,- / foto. Dikirim via transfer ke : Bank BNI 02-5284-2064 a.n Irfany Ulfah Tri Phalita (Bendahara Kalender UI 2013)
- Mengisi formulir pendaftaran pada : http://bem.ui.ac.id/lombafoto
- Mengirimkan :
1) Foto
2) Judul dan cerita singkat tentang foto maksimal 100 kata
3) Scan atau foto bukti pembayaran. Seluruh berkas dimasukkan dalam folder dengan format .zip atau .rar dan diberi judul “kalenderui2013_nama peserta_nomer HP” ke alamat email : kalender.ui@gmail.com. - Vote untuk menentukan juara favorit, kunjungi : facebook.com/bemui.fan
PERIODE
- Batas Akhir Pendaftaran dan Pengumpulan hasil Karya
30 Juni 2012 - Vote
2 Juli – 6 Juli 2012 - Pengumuman Pemenang
8 Juli 2012
KETENTUAN
- Mengirimkan seluruh berkas yang diperlukan
- Peserta umum, usia minimum 15 tahun
- Foto belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan manapun
- Foto berformat (.jpg) dengan resolusi foto 100 dan sisi terpanjang foto maksimal 1000 pixel
- Foto yang sudah dikirimkan menjadi hak milik panitia
- Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat
JURI
- Didit D. Subagio (Dosen Fotografi UI)
- Shadtoto Prasetio (Photografer Profesional)
HADIAH
- Juara I : uang tunai Rp. 1.000.000 + sertifikat
- Juara II : uang tunai Rp. 600.000 + sertifikat
- Juara III : uang tunai Rp. 400.000 + sertifikat
- Juara favorit : uang tunai Rp. 250.000 + sertifikat
Karya-karya terpilih berhak tampil dalam “Kalender UI 2013 : Duta Masa Depan & Panorama UI”
Karya-karya terbaik berhak tampil dalam pameran fotografi “Duta Masa Depan & Panorama UI” di Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia pada tanggal 19-20 Oktober 2012
Kontak :
- Afa (089673333340)
- Woro (085728018392)
0 Komentar