Dengan
penyusunan APBN dan APBD dapat berdampak pada peningkatan pembangunan
dan pertumbuhan ekonomi dengan meingkatkan pendapatan dan penghematan
pengeluaran.
Adapun
Pengaruh APBN dan APBD terhadap perekonomian masyarakat antara lain
:
- Dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat, maksudnya dapat mengetahui besarnya GNP dari tahun ke tahun.
- Dapat menciptakan kestabilan keuangan atau moneter negara, sebabnya dapat mengatur jumlah uang yang beredar di masyarakat.
- Dapat menimbulkan investasi masyarakat, karena dapat mengembangkan industri-industri dalam negeri.
- Dapat memperlancar Distribusi pendapatan, maksudnya dapat mengetahui sumber penerimaan dan penggunaan untuk belanja pegawai dan belanja barang serta yang lainnya.
- Dapat memperluas kesempatan kerja, karena terdapat pembangunan proyek-proyek negara dan investasi negara, sehingga dapat membuka lapangan kerja yang baru dan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
0 Komentar